Page 167 - PJOK-BG-KLS-I
P. 167

(7)  Aktivitas pembelajaran pengenalan bunyi atau nada dengan variasi tepuk tangan
                          Cara melakukannya:
                          (a)  Peserta didik membentuk formasi
                              lingkaran.

                          (b)  Sikap permulaan peserta didik
                              berdiri tegak dengan kedua kaki
                              dibuka selebar bahu.
                          (c)  Kemudian peserta didik
                              memvariasikan gerakan tepuk             Gambar 6.8 Aktivitas pembelajaran pengenalan bunyi
                              tangan dengan lagu yang sudah           atau dengan variasi tepuk tangan
                              dikenal bersama, bahkan mungkin
                              oleh semua peserta didik. Judulnya adalah “Kalau Kau Suka Hati”.

                              Kalau kau suka hati, tepuk tangan: prok-prok-prok
                              Kalau kau suka hati tepuk tangan: prok-prok-prok
                              Kalau kau suka hati mari kita lakukan,

                              Kalau kau suka hati tepuk tangan: prokprok-prok
                              Kalau kau suka hati tepuk paha: pruk-pruk-pruk
                              Kalau kau suka hati tepuk paha: pruk-pruk-pruk

                              Kalau kau suka hati mari kita lakukan,
                              Kalau kau suka hati tepuk paha: pruk-pruk-pruk
                              Kalau kau suka hati injak bumi: bum-bum-bum

                              Kalau kau suka hati injak bumi: bum-bum-bum
                              Kalau kau suka hati mari kita lakukan,
                              Kalau kau suka hati injak bumi: bum-bum-bum
                              Kalau kau suka hati petik jari‖ tek-tek-tek

                              Kalau kau suka hati petik jari‖ tek-tek-tek
                              Kalau kau suka hati mari kita lakukan,
                              Kalau kau suka hati petik jari tek-tektek

                              Kalau kau suka hati kata hore: Hore!
                              Kalau kau suka hati kata hore: Hore!
                              Kalau kau suka hati mari kita lakukan,

                              Kalau kau suka hati kata hore: Hore!
                              Kalau kau suka hati bikin semua: prok-prok-prok, pruk-pruk-pruk, bum-bum-
                              bum, tek-tek-tek, Hore!
                              Kalau kau suka hati bikin semua: prok-prok-prok, pruk-pruk-pruk, bum-bum-
                              bum, tek-tek-tek, Hore!
                              Kalau kau suka hati mari kita lakukan, Kalau kau suka hati bikin semua:
                              prokprok-prok, pruk-pruk-pruk, bum-bum-bum, tek-tek-tek, Hore!




                                                            Panduan Khusus - Unit 5 Aktivitas Gerak Berirama  153
   162   163   164   165   166   167   168   169   170   171   172