Page 68 - E-MODUL PERUBAHAN LINGKUNGAN UNTUK SMA/MA
P. 68
LATIHAN
Jawablah pertanyaan dibawah ini untuk mengevaluasi pemahaman ananda
terkait dengan materi penangan limbah.
1. Sebutkan tiga contoh pengelolaan limbah padat yang menerapkan
prinsip recycle!
2. jelaskan cara penanganan limbah pabrik agar tidak mengganggu
lingkungan.
3. Jelaskan mengapa penanganan limbah yang tepat sangat penting dalam
upaya menjaga lingkungan dan kesehatan manusia. Berikan contoh
konkret dari dampak negatif yang dapat ditimbulkan jika limbah tidak
dikelola dengan baik.
4. Jelaskan langkah-langkah yang bisa diambil untuk mengurangi
pemakaian plastik sekali pakai
5. Apa peran teknologi dalam penanganan limbah? Sebutkan dan jelaskan
beberapa inovasi teknologi terbaru yang dapat membantu dalam
mengelola limbah secara efisien dan ramah lingkungan.
60