Page 154 - E-Modul FLIP BOOK
P. 154
A. MOMENTUM SATU BENDA
Momentum dan impuls merupakan salah satu besaran fisika yang penting. Kita
dapat menentukan besaran besaran seperti gaya, kecepatan dan percepatanmelalui data
momentum dan data perubahan momentum. Salah satu contoh adanya momentum dalam
kehidupan sehari hari adalah pada permainan billiard.
Gambar 7.3 Prinsip gaya dorong pada bola billiard memnfaatkan hukum hukum
tentang momentum.
Momentum merupakan besaran vektor yang arahnya persis sama dengan arah
kecepatan benda. Momentum juga dapat didefinisikan sebagai besaran dasi perkalian
antara masa dan kecepatan. Dapat dilihat pada rumus berikut:
p m v Pers.(8.1)
Keterangan:
p = Momentum
m = Massa
v = Kecepatan Benda
Contoh 8.1
ˆ
Sebuah sepeda motor memiliki massa 100kg berpindah sejauh r 10 i ˆ j 4 km dalam
waktu setengah jam. Berapakah momentum rata rata sepeda motor tersebut?
Jawab:
Pertama kita tentukan kecepatan rata rata sepeda motor
ˆ
r 10 i ˆ j 4
ˆ
v 20 i ˆ j 8 km
t 5 , 0 jam
ˆ
ˆ
( 20 i 8 ˆ j) x 1000 , 5 56 i , 2 22 ˆ j m
3600 s
147