Page 82 - Renstra SMAN CMBBS publish
P. 82

NO    KOMPONEN             LANGKAH KERJA                         PERANGKAT
                                     3.  Memastikan sekolah memiliki   3.  POS yang dibuat dan dikembangkan
                                         POS dalam SIM sekolah.          oleh sekolah
                                     4.  Memastikan pemeliharaan SIM
                                         sekolah dapat  berjalan dengan  4.  Jurnal KS, bentuk SIM sekolah.
                                         baik.
                                     5.  Memastikan SIM sekolah
                                         dikembangkan sesuai          5.  Dokumen RPS
                                         kebutuhan.
                                     6.  Membuat deskripsi kerja PTK
                                         yang termasuk di dalamnya    6.  Dokumen struktur organisasi sekolah.
                                         memelihara SIM sekolah.
                                     7.  Memastikan SIM sekolah dapat
                                         digunakan sepanjang tahun    7.  Jurnal KS, SIM yang digunakan oleh
                                         berjalan,                       sekolah.
                                     Pengawasan:
                                     Melakukan pengawasan dan        Dokumen laporan pengawasan.
                                     membuat laporan pengawasan SIM
                                     sekolah.
                   9   Program lain dalam upaya Peningkatan Mutu Sekolah
                                     Perencanaan:
                                     Tim menyusun program unggulan  SK Tim
                                     berdasarkan analisis SWOT
                                     Pelaksanaan:
                                     1.  Sekolahmemiliki program     Dokumen program unggulan sekolah.
                                         unggulan di bidang tertentu,
                                         seperti: pilihan kemandirian
                                         keterampilan vokasional, seni,
                                         olahraga, dll.              Jurnal KS dan laporan pelaksanaan
                                     2.  Memastikan tim kerja program  program unggulan.
                                         unggulan dapat melaksanakan
                                         program unggulan secara
                                         berkelanjutan.
                                     3.  Memastikan sekolah memiliki  Produk, dokumen prestasi, atau hasul
                                         produk, prestasi, atau hasil   program unggulan sekolah.
                                         program unggulan sekolah.
                                     Pengawasan:
                                     Kepala sekolah melaksanakan     Jurnal KS, daftar hadir kegiatan refleksi,
                                     pengawasan secara langsung      laporan hasil pengawasan program
                                     terhadap pelaksanaan program    unggulan sekolah.
                                     unggulan sekolah.


                                       Tabel 3.1 Perencanaan, Pelaksanaan dan Pengawasan






               RKJM SMAN CMBBS                             72                         Edi Supriyanto, M.Pd.
   77   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87