Page 58 - PAUD Belajar dan Bermain Berbasis Buku
P. 58

A.      Woli Ingin Melihat Dunia




                    Buku ini dapat diakses pada tautan berikut.
                    https://literacycloud.org/stories/349-woli-wants-to-see-the-world/




























                        Tujuan pembelajaran dari buku ini adalah sebagai berikut.

                                      Nilai Agama dan Budi Pekerti

                                      Anak mengetahui cara menjadi teman yang baik.

                                      Anak mau menolong teman yang membutuhkan bantuan


                                      Jati Diri
                                      Anak mengenali pancaindra dan kegunaannya.

                                      Anak mempunyai keinginan dan tahu bahwa dia harus berusaha
                                      mencapainya.

                                      Anak sadar bahwa dalam mencapai keinginannya, ia akan
                                      menghadapi banyak halangan, tetapi ia tidak boleh putus asa.

                                      Dasar-Dasar Literasi dan STEAM
                                      Anak  mengerti  yang  diinginkan  Woli  dan  halangan  yang
                                      dihadapinya.

                                      Anak mengenali benda-benda yang ada di dalam buku.

                                      Anak tahu tentang pancaindra dan kegunaannya.
                                      Anak ingin tahu akhir cerita Woli.

                                      Anak membuat karya-karya berdasarkan cerita Woli.




                     48      Buku Panduan Guru Belajar dan Bermain Berbasis Buku untuk Satuan PAUD
   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63