Page 12 - bahan ajar spldv new
P. 12
f. Jika sudah diketahui nilai salah satu variable, substitusikan ke
persamaan (1) atau (2) untuk mencari nilai variable yang belum
diketahui.
➢ Metode campuran adalah metode yang digunakan untuk mencari
himpunan penyelesaian SPLDV dengan cara menggabungkan dua
metode sekaligus, yaitu metode eliminasi dan metode substitusi.
Langkah-langkah dalam menemukan penyelesaian SPLDV dengan
menggunakan metode campuran adalah sebagai berikut:
c. Eliminasi variable yang sederhana dari persamaan, untuk
mencari nilai suatu variable.
d. Substitusikan nilai yang sudah diketahui ke dalam persamaan
untuk mencari nilai dari variable yang lain.
IV. Penutup terdiri dari
A. Tes formatif dan kunci jawaban
No Soal Kunci Skor
Jawaban
1 Jika dan adalah penyelesaian dari system Jawaban : 25
persamaan 7 + 2 = 19 dan 4 − 3 = 15, D
maka nilai dari
3 − 2 adalah….
A. -9
B. -3
C. 7
D. 11
2 Diketahui harga 5 Kg apel dan 3 Kg jeruk Rp Jawaban : 25
79.000,00. Sedangkan harga 3 Kg apel dan 2 A
Kg jeruk adalah Rp 49.000,00. Harga 1 Kg
apel adalah….
A. Rp 11.000,00
B. Rp 10.000,00
C. Rp 9.000,00
D. Rp 8.000,00
3 Keliling lapangan berbentuk persegi Panjang Jawaban : 25
58 m. Jika selisih panjang dan lebar 9 m, B
maka luas lapangan tersebut adalah….