Page 273 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 13 MEI 2020
P. 273
"Angkatan kerja yang produktif ini harus tetap sehat untuk bisa beraktivitas begitu,
ya," tutur dia.
Namun, kata Beta, pekerjaan yang dilakukan pekerja usia produktif selama
pandemi, harus disesuai dengan peraturan dalam Pembatasan Sosial Berskala Besar
(PSBB).
Seperti bekerja di sektor kesehatan, pangan, energi, komunikasi, teknologi,
keuangan, logistik, konstruksi, industri strategis, pelayanan, industri yang ditetapkan
sebagai objek vital nasional, dan sektor swasta yang melayani kebutuhan sehari-
hari.
"Di bidang-bidang itulah mereka yang berusia kurang dari 45 tahun bisa bekerja,"
terang Beta.
Page 272 of 353.

