Page 185 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 15 APRIL 2020
P. 185

hand sanitizer dan 13 bilik desinfektan.

               Tenaga non medis penerima produk BLK ini adalah petugas penanganan lapangan
               seperti Polri, TNI, BNPB, dan petugas Posko Penanganan Covid-19.

               Bantuan BLK juga dibagikan kepada masyarakat umum, seperti pengendara jalan
               umum, ojek online , petugas keamanan instansi pemerintahan, Selain itu produk
               BLK dari program Kemnaker ini juga memberikan produk bantuan kepada jamaah
               rumah ibadah, dan masyarakat umum di lingkungan BLK.

               "Kami akan terus melanjutkan program bantuan ini sebagai bentuk dukungan
               percepatan penanganan Covid-19," ucap Andri.

































































                                                      Page 184 of 251.
   180   181   182   183   184   185   186   187   188   189   190