Page 376 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 18 NOVEMBER 2021
P. 376
Indonesia "Apabila ditetapkan lebih tinggi dari ketentuan maka akan berpotensi terhambatnya
perluasan kesempatan kerja baru, terjadinya substitusi tenaga kerja ke mesin (otomatisasi
proses produksi), memicu terjadinya PHK dan mendorong terjadinya relokasi dari lokasi dari
lokasi yang memiliki nilai UMK tinggi kepada lokasi yang memiliki nilai UMK yang lebih rendah,
jelasnya.
Selain itu, pengenaan upah yang lebih tinggi dibanding ketentuan akan mendorong tutupnya
perusahaan, khususnya pada situasi pandemi Covid-19 saat ini.
"Kemudian juga mempersempit ruang dialog kesepakatan upah serta penerapan struktur dan
skala upah," tandas Menaker Ida. (liputan6.com)
375

