Page 93 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 22 NOVEMBER 2019
P. 93

"Sebelum membuat keputusan, selalu kami lakukan komunikasi dan koordinasi.
               Pemda Provinsi Jawa Barat akan berusaha memberikan keadilan," ucap  Uu
               Ruzhanul Ulum  .


                Adapun mengacu kepada rekomendasi dari formulasi melalui surat edaran Menteri
               Tenaga Kerja dan Transmigrasi,  UMK  terbesar di Jabar berlaku di Kabupaten
               Karawang yakni Rp 4.594.325.


                Sementara rekomendasi angka terkecil yakni Rp 1.831.885 diberikan untuk Kota
               Banjar.


                Rata-rata  UMK  di kabupaten/kota Jabar berkisar Rp 2.963.497.

                "Segala kebijakan pemerintah ini selalu berstandar pada keberpihakan kepada
               masyarakat," ujar Uu Ruzhanul Ulum.




























































                                                       Page 92 of 144.
   88   89   90   91   92   93   94   95   96   97   98