Page 442 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 17 NOVEMBER 2021
P. 442

telah  ditegaskan  kembali  oleh  Menteri  Dalam  Negeri  Tito  Karnavian  melalui  SE  Mendagri
              561/6393/SC Hal Penetapan Upah Minimum 2022 yang disampaikan kepada seluruh gubernur.
              Ida menambahkan, penentuan upah dengan berdasarkan PP Nomor 36 Tahun 2021 adalah untuk
              mengurangi  kesenjangan  upah  minimum  sehingga  terwujud  keadilan  antarwilayah.  Hal  itu
              tercapai melalui pendekatan rata-rata konsumsi rumah tangga di masing-masing wilayah.

              "Apabila kita mencermati upah yang ada memang tidak memiliki korelasi dengan angka rata-
              rata konsumsi, median upah dan tingkat pengangguran," kata Ida.

              (miq/hoi).



































































                                                           441
   437   438   439   440   441   442   443   444   445   446   447