Page 161 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 14 OKTOBER 2021
P. 161
Cara Beli Pelatihan Prakerja di Sisnaker Lakukan pendaftaran akun di situs Kemanaker pada link
https://account.kemnaker.go.id.
Login dengan akun yang sudah dibuat.
Cari pelatihan yang diinginkan dengan melihat pilihan yang ada di halaman utama atau
mencarinya lewat search bar.
Pilih mitra pelatihan kemudian klik "Daftar Sekarang." Klik "Lanjutkan" Masukkan 16 digit nomor
Kartu Prakerja, lalu klik "Lanjutkan." Masukkan kode OTP yang dikirim ke nomor handphone
yang terdaftar di situs Prakerja.
Klik "Cek Portofolio" Apabila transaksi berhasil akan muncul status "Diterima" Klik pelatihan yang
telah berhasil dibeli Klik "Mulai Pelatihan" untuk mulai kursus dan memperoleh sertifikat.
160

