Page 49 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 14 OKTOBER 2021
P. 49
Judul Kemenaker Matangkan Persiapan Pelaksanaan Presidensi G-20
Nama Media Media Indonesia
Newstrend Presidensi G20 Indonesia Tahun 2022
Halaman/URL Pg9
Jurnalis E-3
Tanggal 2021-10-14 04:24:00
Ukuran 106x96mmk
Warna Hitam/Putih
AD Value Rp 25.440.000
News Value Rp 76.320.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Anwar Sanusi (Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan) Oleh karena itu, tim
yang telah terbentuk agar dapat bekerja dengan baik dan berkolaborasi dengan tim lainnya,
dengan tetap mengedepankan semangat keketuaan dan profesionalisme, serta tetap melakukan
koordinasi yang baik dengan tim G-20 nasional
Ringkasan
KEMENTERIAN Ketenagakerjaan menggelar Rapat Pleno dan Penetapan Penyelenggaraan
Rangkaian Pertemuan Kelompok Kerja G-20 Bidang Ketenagakerjaan. Kegiatan tersebut bagian
dari upaya mematangkan persiapan pelaksanaan Presidensi G-20 Indonesia pada 2022.
Sekretaris Jenderal Kemenaker Anwar Sanusi mengingatkan agar segala sesuatunya
dipersiapkan dengan baik dan matang, baik dari sisi substansi maupun teknis supaya target
excellent dari pelaksanaan Presidensi G-20 tercapai.
KEMENAKER MATANGKAN PERSIAPAN PELAKSANAAN PRESIDENSI G-20
KEMENTERIAN Ketenagakerjaan menggelar Rapat Pleno dan Penetapan Penyelenggaraan
Rangkaian Pertemuan Kelompok Kerja G-20 Bidang Ketenagakerjaan. Kegiatan tersebut bagian
dari upaya mematangkan persiapan pelaksanaan Presidensi G-20 Indonesia pada 2022.
Sekretaris Jenderal Kemenaker Anwar Sanusi mengingatkan agar segala sesuatunya
dipersiapkan dengan baik dan matang, baik dari sisi substansi maupun teknis supaya target
excellent dari pelaksanaan Presidensi G-20 tercapai.
"Oleh karena itu, tim yang telah terbentuk agar dapat bekerja dengan baik dan berkolaborasi
dengan tim lainnya, dengan tetap mengedepankan semangat keketuaan dan profesionalisme,
serta tetap melakukan koordinasi yang baik dengan tim G-20 nasional," ujarnya dikutip dari
siaran pers, kemarin.
48

