Page 21 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 11 NOVEMBER 2019
P. 21

"Kita sepakati pakai PP 78 (UMK)," ungkapnya. Menurutnya, pihaknya akan
               melakukan pertemuan terakhir memutuskan besaran UMK 2020 dan kemudian akan
               ditetapkan oleh Gubernur Jabar pada 13 atau 14 November.


               Katanya, berdasarkan aturan laporan harus diserahkan sebelum tanggal 21
               November. "Seminggu sebelumnya harus diserahkan ke provinsi. Kita ditanggal 13
               atau 14 November," katanya.


               Arief mengatakan semua pihak sudah sepakat mengikuti aturan yang ada untuk
               membahas UMK. Sehingga tidak muncul permasalahan baru. Katanya, jika Wali Kota
               Bandung tidak melaksanakan peraturan tersebut bisa disanksi.


               "Kalau tidak melaksanakan PP 78 tahun 2015 maka kepala daerah bisa kena sanksi
               diberhentikan," katanya.































































                                                       Page 20 of 130.
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26