Page 48 - KLIPING KETENAGAKERJAAN 27 NOVEMBER 2019
P. 48

Title          23 JUTA JENIS PEKERJAAN TERDAMPAK OTOMATISASI INDUSTRI
               Media Name     gatra.com
               Pub. Date      26 November 2019
                              https://www.gatra.com/detail/news/458678/ekonomi/23-juta-jenis-pekerja an-
               Page/URL
                              terdampak-otomatisasi-industri
               Media Type     Pers Online
               Sentiment      Positive








































               Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah menyebut kondisi
               ketenagakerjaan mendatang ada 23 juta jenis pekerjaan di Indonesia terdampak
               otomatisasi dari transisi revolusi industri 4.0.

               Akibatnya, akan ada rata-rata terdapat 248 ribu pekerja terkena PHK (pemutusan
               hubungan kerja), selama lima tahun kedepan.

               Kondisi tersebut juga terbebani pada angka serapan tenaga kerja di Indonesia
               didominasi pada sektor informal 55,72 persen dan mayoritas pendidikan tenaga
               kerja hanya lulusan SD dan SMP sebanyak 57,54 persen.

               "Memang terjadi penurunan tenaga pengangguran terbuka (TPT) menjadi 0,06
               persen, dari 5,34 persen menjadi 5,28 persen di Agustus 2019, namun tantangan
               kedepan adanya PHK dan terdampak otomatisasi," kata Menaker, disela penutupan
               Rakor Bidang Pelatihan dan Produktivitas 2019, di BBPLK Semarang, Jawa Tengah,
               Selasa (26/11).

               Namun begitu, dampak otomatisasi industri juga berperan dalam mencetak
               lapangan kerja sebanyak 27 hingga 46 juta jenis pekerjaan baru, sampai dengan



                                                       Page 47 of 127.
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53