Page 41 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 8 APRIL 2020
P. 41
1. Warga Negara Indonesia
2. Usia minimal 18 tahun
3. Sedang tidak mengikuti pendidikan formal
Berikut cara mendapatkan Kartu Pra Kerja, dilansir prakerja.go.id dan
kemnaker.go.id:
• Daftar di Website Kartu Pra Kerja
• Daftar Akun
• Daftar akun Kartu Pra Kerja bisa pakai email atau nomor ponsel kamu yang
aktif.
• Berikut panduannya:
• Masukkan email atau nomor ponsel
• Klik Daftar
• Selanjutnya pilih metode verifikasi
• Masukkan kode verifikasi yang telah dikirimkan via email atau SMS
• Maka kamu berhasil membuat akun Kartu Pra Kerja
Login akun
• Buka halaman www.prakerja.go.id, kemudian klik Login atau Masuk pada
Laman Depan.
• Masukkan email atau nomor ponsel kamu dan Klik Selanjutnya.
• Lalu, isikan kata sandi dan klik Masuk.
• Maka, Anda akan berhasil masuk ke akun.
Daftar Kartu Pra Kerja
• Setelah Login akun, Klik Daftar Kartu Pra Kerja.
• Selanjutnya, isi formulir pendaftaran dan klik selanjutnya.
• Lakukan Tes Kemampuan Dasar.
• Jika sudah, klik selesai.
• Setelah selesai melakukan pendaftaran dan mengisi formulir serta tes, Anda
akan menerima pemberitahuan berikutnya di akun.
• Jika ingin melakukan pelatihan, maka pilih pelatihan.
Memilih Pelatihan
• Anda dapat memilih Pelatihan yang disyaratkan Industri maupun memilih
pelatihan dari layanan SISNAKER.
• Kemudian, bayar menggunakan saldo Kartu Pra Kerja untuk online maupun
offline.
Mengikuti Pelatihan
• Anda dapat mengikuti Pelatihan di SISNAKER dan pelatihan secara online
maupun offline.
• Selanjutnya, dapatkan sertifikat pelatihan dari lembaga.
Page 40 of 184.

