Page 433 - KLIPING KETENAGAKERJAAN 30 NOVEMBER 2021
P. 433

"Selain pencabutan SK UMP tahun depan, KSPI DKI Jakarta juga mendesak kepada Gubernur
              Anies  Baswedan  agar  mengembalikan  formula  penetapan  UMP  2022  mengacu  berdasarkan
              Undang-Undang  Nomor  13  Tahun  2003  tentang  Ketenagakerjaan  dan  Peraturan  Pemerintah
              Nomor 78 Tahun 2015 tentang Pengupahan," kata Winarso dalam keterangan tertulis, Senin.

              Juru bicara GEBRAK Nining Elitos menyatakan ada dua tuntutan dalam aksi demo kali ini yaitu,
              menolak kebijakan upah murah secara nasional dan terkait putusan MK soal UU Cipta Kerja.

              Terkait demo ini, Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyebut bahwa regulasi yang
              menjadi acuan penetapan UMP tidak berada di ranah kewenangan Pemprov.

              Itu  semua  mengacu  kepada  Peraturan  Pemerintah  (PP)  Nomor  36  Tahun  2021  tentang
              Pengupahan yang merupakan turunan UU Cipta Kerja.

              "Buruh ini terkait adanya regulasi, kewenangan regulasi itu adanya bukan di pemprov ada aturan
              UU Cipta Kerja," kata Riza di Balai Kota Jakarta, Jumat (26/11) malam.

              [tyo].
























































                                                           432
   428   429   430   431   432   433   434   435   436   437   438