Page 244 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 20 JULI 2020
P. 244
Judul Terbukti Intimidasi Serikat Pekerja, PN Tangerang Hukum Pimpinan
PT. EJI
Nama Media suara.com
Newstrend Intimidasi Buruh PT EJI
Halaman/URL https://www.suara.com/news/2020/07/17/200009/terbukti-intimidasi-
serikat-pekerja-pn-tangerang-hukum-pimpinan-pt-eji
Jurnalis Fabiola Febrinastri
Tanggal 2020-07-17 20:00:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Ditjen PPK & K3
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
neutral - Iswandi Hari (Dirjen PPK dan Kesehatan dan Keselamatan Kerja) Penegakan hukum
represif yustisia ini dijalankan untuk menegakkan aturan dan menimbulkan efek jera kepada
para perusahaan yang melanggar peraturan sehingga diharapkan perusahaan bisa taat
negative - Iswandi Hari (Dirjen PPK dan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)) Apabila dua
cara tersebut sudah dilakukan, tetapi masih diabaikan atau tidak diindahkan, maka menjalankan
represif yustisia berupa diajukan tuntutan hukum ke pengadilan
Ringkasan
Pada Kamis (16/7/2020), Pengadilan Negeri (PN) Tangerang, Banten menjatuhkan sanksi
kepada tersangka Manager Produksi PT. EJI Mr. X. Z. dan M.S. berupa hukuman penjara 2
tahun dan membayar denda sebesar Rp 150 juta atau kurungan penjara selama 2 bulan. Kedua
pimpinan PT. EJI tersebut terbukti secara sah dan melanggar hukum karena telah melakukan
intimidasi kepada serikat pekerja / buruh.
TERBUKTI INTIMIDASI SERIKAT PEKERJA, PN TANGERANG HUKUM PIMPINAN PT.
EJI
Pada Kamis (16/7/2020), Pengadilan Negeri (PN) Tangerang, Banten menjatuhkan sanksi
kepada tersangka Manager Produksi PT. EJI Mr. X. Z. dan M.S. berupa hukuman penjara 2
tahun dan membayar denda sebesar Rp 150 juta atau kurungan penjara selama 2 bulan. Kedua
pimpinan PT. EJI tersebut terbukti secara sah dan melanggar hukum karena telah melakukan
intimidasi kepada serikat pekerja / buruh.
"Penegakan hukum represif yustisia ini dijalankan untuk menegakkan aturan dan menimbulkan
efek jera kepada para perusahaan yang melanggar peraturan sehingga diharapkan perusahaan
243

