Page 41 - ALJABAR
P. 41

LATIHAN SOAL


               Kerjakan la han soal dibawah ini di lembar tugas!


               1. Banyak siswa perempuan dalam sebuah kelas 5 orang kurangnya dari banyak siswa
                                                           3
                 laki-laki. Jika siswa laki-laki sebanyak      jumlah siswa perempuan, maka banyak siswa
                                                           2
                 perempuan dalam kelas itu adalah ….
               2. Umur Bas an 2 tahun lebih muda dari umur Sam. Tahun depan umur Bas an lima per
                 enam umur Sam. Jumlah umur mereka sekarang adalah ….
               3. Dua per lima suatu bilangan sama dengan 1 kurang dari  ga kali bilangan 5. Bilangan

                 yang dimaksud adalah ….
               4. Sebuah pecahan mempunyai pembilang 7 kurang dari penyebutnya. Jika pecahan itu
                                     7
                 mempunyai nilai     , maka selisih kuadrat pembilang dan penyebutnya adalah ….
                                     8
               5. Pak Agus mempunyai sapi yang banyaknya 6 ekor kurangnya dari banyaknya bebek.
                 Jika jumlah seluruh kaki bebek dan kaki sapi ada 36 buah, maka banyak bebek yang
                 dimiliki Pak Agus adalah ….….



                                         ~ KERJAKAN SECARA BERKELOMPOK ~





                               Kumpulkan tugas dengan mengklik tombol di bawah ini!














                Tugas Portofolio


               Bentuklah kelompok yang terdiri atas 4 orang atau sesuai dengan instruksi gurumu.
               Se ap kelompok membuat rangkuman mengenai konsep operasi aljabar dengan kata-
               kata sendiri. Kemudian, buatlah contoh permasalahan dalam kehidupan sehari-hari
               yang dapat dimodelkan dalam konsep operasi aljabar, serta tentukan penyelesaian dari
               masalah tersebut. Susunlah ke dalam bentuk portofolio, kemudian kumpulkan kepada
               gurumu.















                                                               e-Modul Matema ka “Bentuk Aljabar”              40
   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46