Page 22 - BULETIN 1202
P. 22
BULETIN Parlementaria
Bangun Komunikasi, Sihar
BKSAP • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA Sitorus Temui Perwakilan
Kedubes Australia
nggota Badan Kerja
Sama Antar Parlemen
(BKSAP) DPR RI Sihar
A Sitorus bertemu dengan
Sekretaris Satu (Bidang Politik) Kedutaan
Besar Australia Tom Coghlan guna
membangun komunikasi yang baik
antara Indonesia dengan Australia.
Dalam pertemuan tersebut, kedua pihak
membahas potensi kerja sama dalam
berbagai bidang, di antaranya kerja
sama bidang pertanian dan pendidikan.
“Kita membangun komunikasi dengan
negara sahabat Australia dan di dalam
pertemuan tadi juga kita menyinggung
potensi kerjasama antara kedua negara
dan terutama di bidang agriculture
kemudian education juga,” ujar Sihar Anggota BKSAP Sihar Sitorus bertukar cenderamata usai pertemuan dengan Sekretaris Satu (Bidang Politik)
Sitorus saat ditemui Parlementaria usai Kedutaan Besar Australia Tom Coghlan. Foto: Geraldi/nvl
pertemuan di Jakarta, Senin (30/5).
Selain membahas potensi kerja salah satu topik utama yang akan “Kebetulan juga itu memang topik
sama, Sihar Sitorus juga membahas dibahas nantinya dalam agenda G20 kita di G20 dan P20 dan dalam SDG’s
mengenai persiapan Indonesia sebagai maupun P20. ini kan banyak ada 17 goals yang sangat
tuan rumah penyelenggaraan Presidensi relevan bagi Indonesia dan juga bagi
G20 dan P20 serta update mengenai Australia dan nanti topik detailnya
rencana penyelenggaraan ASEAN Inter- tentunya ada bagi teman-teman
Parliamentary Assembly (AIPA) di mana lainnya juga kawan-kawan lainnya yang
Indonesia dipercaya menjadi chairman KITA UPDATE RENCANA berkaitan langsung, sehingga mereka
dalam agenda tersebut. KITA SEBAGAI TUAN juga bisa membuka komunikasi yang
“Kita update rencana kita sebagai RUMAH G20 DAN sama dan kemudian bisa lebih efektif
tuan rumah G20 dan bicara juga tentang BICARA JUGA TENTANG pembicaranya,” jelasnya.
P20 di mana SDG’s menjadi salah satu P20 DI MANA SDG’S Terakhir, legislator dapil Sumatera
agenda utama dalam acara tersebut dan MENJADI SALAH SATU Utara II ini berharap hasil pertemuan
juga kita update tentang AIPA yang akan AGENDA UTAMA DALAM ini akan menjadi bahan diskusi di DPR
dilaksanakan tahun depan di mana kita ACARA TERSEBUT DAN sehingga dapat segera di-follow up
akan menjadi chairman-nya juga,” imbuh JUGA KITA UPDATE lebih lanjut. “Setelah ini kita akan share
Anggota Komisi XI DPR RI itu. TENTANG AIPA YANG pembicaraannya kepada rekan-rekan
Lebih lanjut, politisi PDI-Perjuangan di DPR RI tentunya untuk kemudian
tersebut juga menyinggung bahwa AKAN DILAKSANAKAN mem-follow up Australia juga, sehingga
Indonesia dan Australia sepakat TAHUN DEPAN DI MANA terjadilah partnership untuk bagian-
bahwa topik mengenai Sustainable KITA AKAN MENJADI bagian yang relevan dan diskusi itu bisa
Development Goals (SDG’s) menjadi CHAIRMAN-NYA JUGA menjadi efektif,” tutupnya. bia/sf
22 Nomor 1202/II/VI/2022 • Juni 2022