Page 21 - BULETIN 1175
P. 21

T - DPR RI






      BUR



















               Wakil Ketua BURT Achmad Dimyati Natakusumah saat memimpin Tim Kunker BURT DPR RI ke Bandara Kualanamu, Sumatera Utara. Foto: Dep/nvl
                Layanan Joumpa VIP Service di



                   Bandara Kualanamu Sangat



                                             Profesional







                       im Kunjungan Kerja Badan   prasarana, termasuk kendala-kendala   protokol yang ada di bandara.
                       Urusan Rumah Tangga     dalam melayani Anggota Dewan dan   Kita berharap Joumpa dapat terus
                       (BURT) DPR RI ke Provinsi   keluarganya. Dan Joumpa kita lihat   memberikan pelayanan yang terbaik
               T Sumatera Utara yang           profesional dalam memberikan fasilitas   dengan fasilitas-fasilitas yang ada
               dipimpin Wakil Ketua BURT Achmad   pelayanan yang ada, ucap Dimyati di   supaya Anggota DPR betul-betul bisa
               Dimyati Natakusumah melakukan   Medan, Sumatera Utara, Rabu (27/10).   melaksanakan tugas secara lebih
               pertemuan dengan jajaran direksi PT   Ia menambahkan, BURT DPR RI juga   efektif, efisien, lebih cepat serta tidak
               Gapura dan PT Angkasa Pura II terkait   ingin mengetahui bagaimana kondisi   terganggu hambatan-hambatan yang
               layanan Joumpa Airport VIP Service   penerbangan yang ada di Bandara   ada,” ujar politisi PKS tersebut. 
               dan Lounge kepada Anggota DPR RI di   Kualanamu dan fasilitas serta sarana   Dimyati berharap regulasi yang
               Bandara Kualanamu.              prasarana apa saja yang dipersiapkan   ada bisa lebih dipermudah lagi agar
                 “Kita telah melakukan pertemuan   untuk memberikan kenyamanan dan   jumlah frekuensi penerbangan bisa
               dengan Joumpa Angkasa Pura,     pelayanan. Adapun kendala yang   ikut meningkat. “Saat ini frekuensi
               Otoritas Bandara, Imigrasi, dan   dihadapi diantaranya menyangkut   penerbangan di Bandara Kualanamu
               juga pihak maskapai penerbangan   regulasi serta biaya yang mahal.   baru mencapai 30 persen. Saya
               yakni Garuda Indonesia dan Citilink,   “Hal ini akan kita evaluasi di DPR.   berharap tahun 2022 frekuensi
               serta stakeholder lainnya. Kita ingin   Kita akan rapat dengan Kesetjenan   penerbangannya bisa di atas 50
               menanyakan tentang fasilitas, sarana   untuk membahas tentang penanganan   persen,” pungkasnya.   dep/es


                                                                               Nomor 1175/II/XI/2021  •  November 2021  21
   16   17   18   19   20   21   22   23   24