Page 12 - flip 1 sistem pencernaan
P. 12

CAPAIAN  PEMBELAJARAN (CP)



                             dan TUJUAN PEMBELAJARAN








                                           CAPAIAN PEMBELAJARAN (CP) :




          Pada akhir fase F, peserta didik memiliki kemampuan mendeskripsikan struktur sel
          serta  bioproses  yang  terjadi  seperti  transpor  membran  dan  pembelahan  sel;
          menganalisis keterkaitan struktur organ pada sistem organ dengan fungsinya

          serta  kelainan  atau  gangguan  yang  muncul  pada  sistem  organ  tersebut;
          memahami  fungsi  enzim  dan  mengenal  bioproses  metabolisme  yang  terjadi
          dalam  tubuh;  serta  memiliki  kemampuan  menerapkan  konsep  pewarisan  sifat,
          pertumbuhan dan perkembangan, mengevaluasi gagasan baru mengenai evolusi dan
          inovasi teknologi biologi.









                    TUJUAN PEMBELAJARAN :





            Siswa dapat mengidentifikasi nutrien yang
            terkandung dalam bahan makanan dan
            mengaitkan fungsinya bagi tubuh



            Siswa dapat mengidentifikasi struktur dan fungsi
            penyusun organ pencernaan makanan pada
            manusia




            Siswa dapat menjelaskan proses pencernaan
            makanan pada manusia





           Siswa dapat menganalisis gangguan atau penyakit

           pada sistem pencernaan manusia





           Siswa dapat mengidentifikasi upaya dalam
           menjaga kesehatan sistem pencernaan manusia
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17