Page 306 - Modul Ajar Fix per jenjang_2024/2025
P. 306
8. Perhatikan indikator berikut!
1) Sebagian besar tingkat pendidikan masyarakat tinggi.
2) Sikap superior dalam memandang budaya sendiri.
3) Lokasi geografis jalur perdagangan tidak strategis.
4) Heterogenitas penduduk sangat tinggi.
5) Kemudahan dan keterbukaan akses informasi publik.
Faktor pendorong perubahan sosial ditunjukkan oleh angka . . . .
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 3), dan 5)
C. 1), 4), dan 5)
D. 2), 3), dan 4)
E. 2), 4), dan 5)
9. Pertentangan kelas sosial dalam masyarakat sering terjadi. Oleh karena itu, perubahan
sosial dibutuhkan untuk membangun sistem sosial baru yang lebih mapan. Pendapat
tersebut menunjukkan analisis perubahan sosial menggunakan teori . . . .
10. Perhatikan ilustrasi berikut!
Faktor utama penghambat dan dampak perubahan sosial berdasarkan ilustrasi di atas,
adalah . . . .