Page 37 - Modul Proyek Produksi Media Pembelajaran
P. 37

No  Komponen                             Indikator
                               1  Performa      1.  Suara Jelas tanpa noise (jernih).
                                                2.  Kehandalan program (tingkat error tolerance).
                                                3.  Maintainable (kemudahan pemeliharaan/pengelolaan).
                                                4.  Usability (kemudahan penggunaan/pengoperasian).
                                                5.  Compatibility  (dapat dijalankan di beberapa program
                                                   aplikasi audio).

                                                6.  Efisiensi penggunaan produk ditinjau dari segi waktu,
                                                   durasi 8’-10’ menit.
                               2  Teknik        1.  Suara pemeran memiliki warna dialog dan karakter.
                                   Penyajian    2.  Sound effect mendukung terciptanya suasana atau
                                                   situasi tertentu.
                                                3.  Menggunakan teknik miking (fade in, fade out, cross
                                                   fade, dll) secara tepat.
                                                4.  Volume dapat didengar secara stabil.
                                                5.  Musik latar digunakan secara tepat dan kontekstual.
                                                6.  Pesan dikomunikasikan dengan irama dan tempo yang

                                                   pas.
                               3  Kualitas      1.  Sesuai dengan tujuan.
                                   Pesan        2.  Mengembangkan materi ajar.
                                                3.  Efektif dalam memanipulasi fenomena sesungguhnya
                                                   (Realistis).
                                                4.  Memancing rasa ingin tahu siswa.
                                                5.  Membantu mengembangkan nalar siswa.

                                                6.  Dapat diintegrasikan dengan berbagai metode
                                                   pembelajaran aktif.
                               4  Bahasa        1.  Menggunakan kalimat tunggal atau kalimat pendek.
                                                2.  Menggunakan bahasa sehari-hari.
                                                3.  Key word tampak jelas (yakni melalui pengulangan
                                                   secara tepat).
                                                4.  Bahasa disampaikan dengan artikulasi yang jelas.
                                                5.  Bahasa disampaikan dengan intonasi yang tepat.
                                                6.  Bahasa disampaikan dengan dinamika yang dialogis.















                                                                                                     29
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42