Page 105 - E-Modul Matematika Berbantuan Augmented Reality
P. 105
2. Perhatikan gambar di bawah ini.
Manakah pasangan persegi panjang yang sebangun? Jelaskan.
Penyelesaian :
Periksa sudut-sudut yang bersesuaian:
Ketiga gambar tersebut adalah persegi panjang, maka besar setiap sudutnya
adalah 90°. Sehingga, sudut-sudut yang bersesuaian pasti sama besar yaitu
90°
Periksa perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian :
Persegi panjang (i) dan (ii)
Diperoleh bahwa perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian tidak sama.
Jadi, persegi panjang (i) dan (ii) tidak sebangun
Persegi panjang (i) dan (iii)
Tampak bahwa perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian tidak sama.
Jadi, persegi panjang (i) dan (iii) tidak sebangun.
98 E-Modul Matematika/MTs Kelas 7