Page 108 - modul inventarisasi hutan
P. 108

2.   Pilihan Berganda

                        Petunjuk :

                        a.  Pilihlah jawaban yang paling benar dengan memberikan

                            tanda Silang (x) pada a, b, c, atau d pada lembar jawaban

                            yang tersedia.

                        b.  Bila jawaban pertama akan dikoreksi berilah tanda =
                            pada tanda silang (x) dan pilih kembali pada jawaban

                            yang dianggap benar.

                        Pertanyaan :


                        1. Apa tujuan penataan kawasan hutan
                            a. Untuk memperoleh sertifikat pengelolaan hutan lestari.
                            b. Untuk memudahkan pengelolaan hutan agar efektif

                                 dan efisien sehingga diperoleh hasil hutan yang
                                 optimal dan lestari.

                            c.   Untuk ditetapkan fungsi kawasan hutannya.
                            d. Untuk penyusunan rencana pengelolaan hutan.

                        2. Kapan dilakukan pentaan hutan

                            a. Penyusunan rencana pengelolaan hutan untuk masa
                                 jangka awal maupun selanjutnya.

                            b. Setelah dilakukan pengukuhan hutan.
                            c.   Sebelum diserahkan ke unit pengelola.
                            d. Selama jangka waktu 10 tahun.

                        3. Tujuan rekonstruksi batas adalah:

                            a. Mengembalikan letak pal-pal batas hutan sesuai

                                 kesepakatan dengan masayarakat.
                            b. Mengembalikan letak pal-pal batas hutan sesuai

                                 dengan BATB.

                            c.   Mengembalikan letak pal-pal batas hutan rusak.
                            d. Mengembalikan letak pal agar semuanya tertanami.
                 Hal- 96                   Pusdikbang SDM Perum Perhutani
   103   104   105   106   107   108   109   110   111   112   113