Page 14 - (flip)Design Modul_Neat
P. 14

Arrhenius


               Pada  abad  ke-19,  Svante  A.  Arrhenius

             merumuskan  zat  yang  disebut  asam  dan

             basa. Asam merupakan zat yang terionisasi
                                                                       +
             di dalam air menghasilkan ion hidronium (H )
             dan basa merupakan zat yang terionisasi di
                                                                              Sumber Gambar: https://bit.ly/S-Arrhenius
                                                                      -
             dalam air menghasilkan ion hidroksida (OH ).                       Gambar 2. Svante Arrhenius
             Tabel  1  menunjukkan  contoh  senyawa  asam  dan  basa,  serta  reaksi

             ionisasinya di dalam air.

                     Tabel 1. Contoh senyawa asam basa dan reaksi ionisasinya di dalam air



















               Teori Arrhenius tidak bisa menjelaskan sifat asam basa pada larutan

             yang  tidak  mengandung  air.  Misalnya,  pada  senyawa  amonia  yang
             merupakan basa lemah. Amonia (NH ) tidak memiliki gugus OH yang
                                                                3
             tidak sesuai dengan teori basa Arrhenius.



             Brønsted Lowry




               Pada 1923, J. N. Brønsted dan T. M. Lowry
             mengajukan  teori  asam-basa  baru.  Menurut
                                                                               Sumber Gambar:
             mereka,  asam  adalah  donor  proton,                             https://bit.ly/Bronsted-Lowry

             sedangkan basa adalah akseptor proton.                              Gambar 3. J. N. Brønsted dan
                                                                                 T. M. Lowry

             Brønsted-Lowry  menjelaskan  sifat  basa  amonia  yang  tidak  dapat
             dijelaskan oleh teori Arrhenius seperti reaksi berikut.


        5
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19