Page 24 - FLIPBOOK E-MODUL KWL SISTEM REPRODUKSI
P. 24

TOPIK 3



                                                  MENSTRUASI





                     WHAT YOU KNOW?




        Sebelum  kamu  mempelajari  tentang  Menstruasi,  terlebih  dahulu  kamu  harus  mengisi  kolom

        dibawah ini untuk menunjukkan pengetahuan awal kamu berkaitan dengan Menstruasi.




          Know Apa saja yang kamu ketahui tentang Menstruasi?






                WHAT YOU WANT TO KNOW


        Setelah kamu menuliskan apa saja yang telah kamu ketahui tentang Menstruasi. Sekarang tulis

        apa saja yang ingin kamu ketahui.




          Want Tulis apa saja yang ingin kamu ketahui tentang Menstruasi?





           LET’S READ TO KNOW!




        Siklus Menstruasi


               Pada  suatu  saat  perkembangannya,  seorang  wanita  mendapatkan  menstruasi,  yaitu

        meluruhnya jaringan yang terdapat di dalam uterus. Peluruhan ini terjadi karena tidak terjadi

        pembuahan  atas  ovum  oleh  sperma.  Proses  menstruasi  ini  melibatkan  beberapa  hormon  dan

        peristiwanya  terjadi  pada  ovarium  dan  uterus.  Periode  siklus  menstruasi  ini  pada  umumnya

        berkisar 28 hari.




                                                                                                                  17
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29