Page 14 - E-LKM ASAM BASA
P. 14
b. Ammonium klorida merupakan salah satu komponen yang biasa
digunakan untuk baterai kering. Gas amonia dapat bereaksi dengan
gas hidrogen klorida membentuk padatan garam ammonium
klorida.
1. Tuliskan persamaan reaksi yang terjadi disertai fasa dari
masing-masing zat yang terlibat!
2. Berilah label asam dan basa pada reaktan yang terlibat pada
reaksi pembentukan amonium klorida tersebut!
Upload your answer at the following link
11