Page 20 - E-Modul Baret
P. 20
Tujuan pembelajaran
Setelah mengikuti Kegiatan Belajar 2,
kalian diharapkan dapat :
Menentukan jumlah suku ke-n
1.
dari deret aritmetika dan
geometri.
Menyelesaikan permasalahan
2.
sehari-hari yang berkaitan
dengan konsep deret aritmetika
dan geometri.
Menentukan jumlah suku dari
3.
deret geometri tak hingga.
Menyelesaikan permasalahan
4.
sehari-hari yang berkaitan
dengan konsep deret geometri
tak hingga.
Previous 20 Next