Page 9 - Lisnur Azizah_MAN4_Menggali Potensi di Masa Pandemi
P. 9

merancang penilaian secara otentik dan menjalin kerjasama yang baik dengan

                           orang tua”. (UNIMED.ac.id/2020)

                                 Kompetensi yang dapat  digali dari guru dan siswa pada masa pandemi,

                           salah  satunya  adalah  pemanfaatan  media  info  grafis  dalam  pembelajaran.
                           Mengapa  info  grafis  yang  menjadi  piihan  dalam  metode  penyampaian  materi

                           pembelajaran masa pandemi ini, tentu tanpa alasan dalam menentukan pilihan
                           yang jatuh pada infografis memiliki alasan yaitu:


                              1.  Media Pembelajaran

                                 Media pembalajaaran  adalah sarana yang dapat merangsang  siswa untuk

                           belajar.  Faktanya  media  pembelajaran  yang  dapat  dimanfaatkan  guru  selalu
                           mengalami perubahan dan perkembangan  salah satunya adalah media gambar.

                           Menurut  Sudjana  (2007:  68),  pengertian  media  gambar  adalah  media  visual
                           dalam  bentuk  grafis.  Media  grafis  didefinisikan  sebagai  media  yang

                           mengkombinasikan  fakta  dan  gagasan  secara  jelas  dan  kuat  melalui  suatu
                           kombinasi pengungkapan kata-kata dan gambar-gambar


                           (https://eprints.uny.ac.id/8584/3/bab%202%20-%2008108249121.pdf)

                              2.  Otak dan Gambar


                                 Tidak bisa dipungkiri bahwa otak manusia lebih tertarik pada gambar dan

                           warna dibadingkan dengan teks tulisan yang panjang. Hal ini terungkap pula dari
                           pernyataan seorang psikolog Bobi Hartantao (https://health.detik.com/Kamis, 22

                           Jul  2010  17:10  WIB) yang  menyatakan  “Otak manusia  itu  lebih  suka dengan
                           segala  sesuatu  yang  bergambar  dan  berwarna.  Karena  gambar  bisa  memiliki

                           sejuta  arti  sedangkan  warna  akan  membuat  segala  sesuatu  menjadi  lebih
                           hidup" diakses jumat 25 desember 2020).


                              3.  Informasi dan Gambar


                           Berdasarkan sebuah penelitian yang dilakukan oleh Sharon Hurley Hall seorang

                           penulis dan blogger professional  bahwa lebih 90 % informasi yang disampaikan
                           ke otak manusia itu berbentuk gambar dan 40% manusia menerimanya dengan
                           mudah pernyataan ini tertuang di laporan jurnalistik


                           https://www.linkedin.com/pulse/20140623221710-7633856-your-brain-on-

                           infographics-the-psychology-behind-why-they-work  Sharon  yang  berisi    ‘First,

                           90% of the information passed to the brain is visual, which is just as well because
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14