Page 29 - Salinan dari Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry's standard dummy text ever since the 1500s,
P. 29

Yuk Meneliti
                                                                 Melatihkan kemampuan literasi
                                                                   digital : Knowledge Assembly


                    Untuk  memperdalam  pemahaman  kalian
                    terkait  faktor-faktor  yang  mempengaruhi                         01

                    pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan,
                    mari kita pahami informasi pada video berikut
                    ini.

                   Bukalah dan pahami materi yang disampaikan

                   pada tautan 1 berikut ini!




                    Kedua, bukalah dan pahami video pada tautan 2 berikut ini.



                            02                 Setelah  membuka  dan  memahami  konten
                                               tautan  1  dan  tautan  2  tersebut,  selanjutnya
                                               bukalah  tautan  artikel  pada  tautan  3  dan

                                               kaitkan  informasi  yang  kalian  peroleh  dari  3
                                               sumber        tersebut       kemudian         jawablah
                                                pertanyaan berikut ini :

                                                 1. Apa        saja        faktor-faktor          yang
                                                   mempengaruhi proses fotosintesis?
                                                 2. Apakah faktor yang mempengaruhi proses

                                                   fotosintesis  memiliki  keterkaitan  dengan
                                                   proses  pertumbuhan  dan  perkembangan
                             03                    tumbuhan?

                                                 3. Mengapa  faktor  yang  mempengaruhi
                                                   proses       fotosintesintesis       berpengaruh
                                                   terhadap       proses      pertumbuhan           dan

                                                   perkembangan tumbuhan?
                                                 4. Apa saja peran dari setiap faktor tersebut
                                                   terhadap             pertumbuhan                 dan

                                                   perkembangan tumbuhan?
                                                 5. Susunlah  hasil  analisis  mu  tersebut  ke
                                                   dalam bentuk ppt.








                                                                                                               19
                       E-book Interaktif Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34