Page 178 - Membersihkan Nama Ibn Arabi_Dr. H. Kholilurrohman, MA
P. 178
Membersihkan Nama Ibn Arabi | 176
16. Kasyf al-Ma’nâ ‘An Sirr Asmâ Allah al-Husnâ.
17. Syifâ al-Ghalîl Fî Idlâh as-Sabîl Ilâ al-Mauizhah.
18. ‘Uqlah al-Mustaufî Fî Ahkâm ash-Shun’ah al-Insâniyyah Wa
Tahsîn ash-Shifât al-Îmâniyyah.
19. Kitâb Jalâ’ al-Qulûb 204 .
20. at-Tahqîq Fî Sya’n as-Sirr Fî Nafs ash-Shiddiq.
21. al-I’lâm Bi Isyârah Ahl al-Ilhâm.
22. al-Ifhâm Fî Syarh al-I’lâm.
23. al-Muntahkab Min Ma’âtsir al-‘Arab.
24. Natâ-ij al-Afkâr Wa Hadâ-iq al-Azhâr
25. al-Mîzân Fî Haqîqat al-Insân.
Adapun karya-karya Ibn Arabi yang hingga kini masih ada
dan dikenal di kalangan orang-orang Islam, di antaranya sebagai
berikut:
Dalam disiplin hadits;
26. Kitâb al-Mahajjah al-Baidlâ’
204 Tentang hilangnya kitab ini Ibn Arabi menceritakan ada suatu peristiwa
yang aneh menimpanya. Beliau menyebutkan bahwa pembukaan kitab ini sekitar
20 halaman, dan kitab tersebut telah selesai ditulis dan disalin oleh beberapa
orang muridnya. Ibn Arabi mengatakan bahwa pada suatu malam ia bersama
beberapa orang muridnya ke luar daerah, hingga setelah sampai pada suatu
tempat beliau dan murid-muridnya membuka kitab tersebut untuk dikaji. Setelah
selesai kitab-kitab tersebut kemudian diletakkan di tanah, namun tiba-tiba semua
kitab tersebut lenyap entah kemana. Ibn Arabi menyatakan entah siapa yang
mengambilnya apakah makhluk sebangsa jin atau manusia yang tidak terlihat.
Demikian pula dengan beberapa lembar dari salinan kitab tersebut yang berada di
sebagian murid beliau lainnya tidak diketahui keberadaannya, walau ada juga
dari lembaran-lembaran pada muridnya tersebut yang hilang karena rusak.