Page 53 - MODUL B. INDO NA 2017
P. 53
C. KATA YANG LAZIM
Kata yang lazim adalah kata yang umum digunakan dalam komunikasi pada
konteks tertentu. Kata yang lazim tidak menimbulkan makna yang janggal ketika
digunakan dalam berkomunikasi.
Contoh:
• ulang tahun dies natalis
Ulang tahun Mitha dirayakan di panti asuhan. lazim
Dies Natalis Mitha dirayakan di panti asuhan. tidak lazim
• jatuh rebah, tumbang
Ratna jatuh dari tangga. lazim
Ratna tumbang dari tang. tidak lazim
• mati wafat, tewas
Kucing kesayangan Shinta mati. lazim
Kucing kesayangan Shinta wafat. tidak lazim
D. KATA YANG HEMAT
Kata yang hemat adalah kosakata yang mengandung unsur penghematan
kata. Kata yang hemat berarti juga kata yang padat makna dan berisi.
Contoh:
Hemat Tidak Hemat
agar agar supaya
berbagai faktor berbagai faktor-faktor
dan lain-lain dan lain sebagainya
sejak sejak dari
47