Page 18 - PERTEMUAN 3- CYANOBACTERIA
P. 18

C            Reproduksi Archaebacteria





                        Pada    bakteri   dikenal    dua
              macam  cara  bereproduksi,  yaitu  secara
              aseksual  dan  seksual.  Cara  aseksual
              terjadi   dengan     pembelahan      biner,
              sedangkan      cara     seksual    dengan
              pembentukan tunas dan fragmentasi.
              a.  Pembelahan Biner
                 Pada  pembelahan  biner  sel  bakteri
                 membelah  menjadi  dua  sel  anak.
                 Yang      umum        terjadi    adalah
                 pembelahan        biner      melintang.
                 Pembelahan  ini  berlagsung  sangat
                 cepat.    Beberapa     bakteri    hanya                                        Sumber: Wikipedia.org
                 memerlukan  waktu  kurang  dari  20
                 menit untuk membelah menjadi 2.           Gambar 4. Pembelahan Biner






              b.  Pembentukan Tunas
                 Reproduksi          dengan          cara
                 pertumbuhan  tunas  diawali  dengan
                 terjadinya     pertumbuhan       sebuah
                 tonjolan  kecil  pada  salah  satu  ujung
                 sel. Tunas tersebut akan mereplikasi
                 genom      lalu   tumbuh     membesar
                 menjadi  sel  anakan.  Setelah  itu  sel                                        Sumber: Wikipedia.org
                 anakan  tersebut  memisahkan  diri         Gambar 5.  Proses pembentukan tunas
                 dari sel induknya agar dapat menjadi
                 bakteri baru.








           9                        BAKTERI KELAS X SMA         c
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23