Page 56 - KOSP ok.2
P. 56
Mulia Skor
2 1 0
1
2
3
4
5
dst
Rubrik Penilaian Sikap Spiritual
Aspek yang Deskripsi Penskoran
dinilai
Berakhlak Mulia a. Menghormati guru dan orang Skor 2 jika 2 aspek terpenuhi
yang lebih tua. Skor 1 jika 1 aspek terpenuhi
b. Suswa tidak berkata kasar Skor 0 jika semua aspek tidak terpenuhi
kepada guru dan teman.
b. Penilaian Sikap Sosial
No. Nama Peserta Kerjasama Mandiri Jumlah
didik Skor Nilai Kategori
2 1 0 2 1 0
1
2
3
4
5
dst
Rubrik Penilaian Sikap Sosial
Aspek yang Deskripsi Penskoran
dinilai
Kerjasama c. Bekerjasama dengan baik Skor 2 jika 2 aspek terpenuhi
d. Aktif diskusi kelompok Skor 1 jika 1 aspek terpenuhi
Skor 0 jika semua aspek tidak terpenuhi
Mandiri a. Mampu mengerjakan tugas yang Skor 2 jika 2 aspek terpenuhi
diberikan dengan baik tanpa bantuan Skor 1 jika 1 aspek terpenuhi
orang lain. Skor 0 jika semua aspek tidak terpenuhi
Mampu menyelesaikan tugas secara tepat
waktu tanpa bantuan orang lain.
2. Instrumen penilaian pengetahuan
Penilaian pengetahuan dilakukan dengan menggunakan teknik penilaian benar (B) atau salah (S),
yaitu siswa memberikan tanda centang di kolom yang tersedia pada buku siswa.
No. Pernyataan B S
1. Al-Qur’an merupakan kitab suci umat Islam.
56 Kurikulum Operasioanl SD IT Tazkaia Insani