Page 10 - E MODUL
P. 10

KERJA KELOMPOK 2



          Buatlah kelompok terdiri dari 3 atau 4 orang siswa, kemudian

          Kerjakan lembar kerja kelompok berikut ini!



              1. Buatlah satu soal jarak titik ke garis pada bangun ruang beserta
                 jawabannya
              2. kemudian bertukar soal antar kelompok.

              3. Tiap kelompok menjawab soal yang diberikan oleh kelompok lain,
                 kemudian jawabannya ditempel di karton yang akan dipajang di
                 dinding kelas.

              4. Setiap anggota kelompok memegang kunci jawaban soal
                 kelompoknya, berkeliling dan memberi nilai jawaban pada karton
                 yang dipajang

              5. Kelompok dengan nilai tertinggi menjadi pemenangnya.









        LATIHAN 2.

                    H                              G


        1.                                              Perhatikan gambar balok di samping!
                                                        Jika AB = 12 cm, BC = 9 cm dan AE = 10 cm, maka
           E                                F
                                                        jarak titik B ke garis EG adalah ? (garis merah)


                    D                              C                                 H                      G

            A                             B                                  E                       F


        2.  Perhatikan gambar kubus di samping!

            Jika Panjang rusuk kubus adalah 4 cm, tentukan jarak
            titik B ke garis OF!                                                                             C
                                                                                      D
            (garis merah)
                                                                                             O

                                                                             A            4 cm        B
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15