Page 76 - Buku 2 Menggali Faedah + Referensi
P. 76
karena itulah hikmah dari larangan menunda pembayaran
utang.
Makna Beberapa Kosakata:
ْ
Menunda pembayaran oleh orang kaya (ُ يِنَغلاُ ُلطَم):
Menunda pembayaran oleh orang yang mampu
membayar tanpa alasan yang sah.
ْ ُ
Zhalim (ُ ٌملظ): Perbuatan yang diharamkan; menempatkan
sesuatu bukan pada tempatnya. Menunda pembayaran
adalah suatu kezhaliman karena menahan hak orang lain
yang seharusnya dibayarkan.
Orang yang mampu (ُ ٌءيِلَم): Orang yang memiliki
kecukupan dalam hartanya, badannya, dan ucapannya:
o Hartanya : Mampu membayar hutang.
o Badannya: Bisa dihadirkan ke pengadilan jika
perlu.
o Ucapannya: Tidak suka menunda pembayaran.
ْ
Maka hendaklah ia mengikuti (ُْعب َّ تَيلَف): Artinya hendaklah ia
ِ
menerima pengalihan hutang, karena haknya dapat
diperoleh dari orang tersebut, dan jika ia menolak
membayar, maka hakim dapat memaksanya untuk
melunasi hutang tersebut.
66

