Page 248 - Perbaikan Akhir E-Modul PBUPB 2
P. 248

BAB XIV KURIKULUM SEKOLAH TERINTEGRASI PBUPB




                                      BAB XIV
                  KURIKULUM SEKOLAH TERINTEGRASI PBUPB
















                 Pendidikan  biologi,  sebagai  salah  satu  cabang  ilmu
            sains  alam,  memiliki  potensi  strategis  dalam  membentuk
            pola  pikir  kritis,  peduli,  dan  bertanggung  jawab  terhadap
            isu-isu  keberlanjutan.  Oleh  karena  itu,  pengintegrasian
            prinsip-prinsip    pembangunan       berkelanjutan     dalam

            kurikulum  sekolah  menjadi  krusial,  khususnya  melalui
            mata  pelajaran  biologi  yang  secara  langsung  membahas
            hubungan manusia dengan lingkungan hidupnya.
                 Mata kuliah Pembelajaran Biologi untuk Pembangunan
            Berkelanjutan  (PBuPB)  dalam  konteks  pendidikan  calon
            guru  biologi  bertujuan  membekali  mahasiswa  dengan
            kompetensi  merancang  pembelajaran  yang  tidak  hanya
            berorientasi pada pengetahuan, tetapi juga pada sikap dan
            keterampilan  yang  mendukung  tujuan  pembangunan
            berkelanjutan.  Maka,  kurikulum  sekolah  perlu  dirancang
            secara  integratif  dan  kegiatan  belajar  mengajar  disusun
            dengan  pendekatan  inovatif  yang  memadukan  konten
            biologi dengan nilai-nilai keberlanjutan.

                                         233
   243   244   245   246   247   248   249   250   251   252   253