Page 29 - Copy of AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG
P. 29
Bab 1 Akuntansi Perusahaan Dagang/XI
Dari kedua metode ini, metode persediaan periodik lebih sederhana
dan lebih mudah penyelenggaraannya bila dibandingkan dengan
metode perpetual. Namun, ditinjau dari segi ketepatan dan kecepatan
informasi yang dihasilkan metode persediaan perpetual jauh lebih
unggul. Akun persediaan ini merupakan nilai persediaan barang
dagang yang belum terjual pada akhir periode akuntansi, yang
dicatat dengan nilai realisasi bersih (menurut SAK).
23