Page 41 - E-Modul
P. 41

Tabel 3.2 Contoh 2
                       Keterangan pengisian kolom pada tabel:

                       • Kolom (3) atau kolom xi diisi dengan nilai tengah dari kelas interval kolom (1), misalnya pada
                       baris 1, xi = ½(40 + 44) = ½(84) = 42.

                       • Kolom (4) diisi dengan hasil perkalian dari nilai pada kolom (2) dan (3).
                       • Kolom (5) diisi dengan nilai mutlak selisih nilai pada kolom (3) dengan rata-rata.

                       • Kolom (6) diisi dengan hasil perkalian kolom (2) dan (5)

                       Rata-rata (mean) dari data pada tabel di atas adalah  :

                          ∑ fi .xi   2.100
                       ̅ =    =      = , 
                           ∑ fi    40
                       Simpangan rata-rata data pada tabel di atas adalah

                           ∑ fi .|xi − x̅|   184
                        =        =    = ,6
                              ∑ fi     40
                   2.  Ragam dan Simpangan Baku
                       Ragam (varians) adalah ukuran seberapa jauh sebuah kumpulan bilangan/data tersebar. Ragam
                       dari  kumpulan  data  x1,  x2,  x3,  …,  xn  didefinisikan  sebagai  rata-rata  dari  kuadrat  simpangan
                                                                  
                       terhadap rata-rata (mean), dinotasikan dengan  .












                       Akar kuadrat dari ragam disebut Simpangan Baku (Standard Deviation), yang dirumuskan :











                                                                                                           37
   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46