Page 111 - Modul Pembelajaran
P. 111

a.  Membantu orang lain yang kesusahan.
                     b.  Ikut dalam latihan militer bela negara.
                     c.  Memberikan tempat untuk membangun tempat ibadah gereja  di sebelah
                        masjid.
                     d.  Membantu memberikan sumbangan pada Ustadz dan pesantren.
                     e.  Mengikuti kegiatan bersih masjid.


                  B. Uraian
                  Pada bagian ini,  Kamu diminta menjawab  pertanyaan  berdasarkan kasus
                  yang ada. Tulis jawaban yang Kamu rasa benar dan tepat sesuai pertanyaan
                  yang diajukan!
                  Siswa bisa mengerjakan soal uraian secara offline maupun online
                  •  Pengejaan secara offline bisa dilakukan dengan menulis jawaban di kertas.
                  •  Pengerjaan secara  online  bisa  dilakukan dengan  mengisi jawaban di
                     google          form         yang          telah        disediakan           yaitu
                     https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSfFuksoDqN6qROa0ahEu3XvTu
                     SNmMe-23bg2xgbLZA_1Hqw1w/viewform?usp=preview


                  Simak kasus di bawah ini untuk menjawab soal no. 1-4!
                   Kasus 1:

                             Polusi Pada Lingkungan Masyarakat di Wilayah Kelurahan Sumbersari

                   Terjadi polusi dan pencemaran lingkungan masyarakat di Kelurahan Sumbersari, Kecamatan
                   Sumbersari, Kabupaten Jember. Salah satu masyarakat melaporkan adanya  polusi &
                   pencemaran lingkungan kepada  Kelurahan Sumbersari. Dalam laporan tersebut,  diduga
                   polusi disebabkan  oleh aktivitas salah satu restoran yang kurang baik dalam melakukan
                   pengelolaan limbah dapur.

                   Sehingga berdampak pada polusi dan pencemaran lingkungan di sekitar wilayah restoran
                   tersebut. Adapun bentuk polusi dan pencemaran yang terjadi yaitu air sumur warga berbau
                   tidak sedap, airnya tidak jernih dan berwarna agak hitam, berbusa serta adanya bau tidak
                   sedap di lingkungan sekitar restoran tersebut.

                   Menindak lanjuti laporan tersebut, Kelurahan Sumbersari melakukan mediasi langsung ke-
                   lokasi  permasalahan  bersama pemilik  resto,  dinas  PUBM  &  SDA, dan  dinas  Kesehatan
                   Kabupaten  Jember  untuk melakukan pengecekan  terhadap dapur  restoran terkait sistem
                   instalasi pengelolaan sampahnya (IPL).

                   Adapun hasil dari mediasi tersebut, ditemukan beberapa item instalasi pengelolaan limbah
                   sampahnya yang tidak sesuai dengan standar atau syarat IPL yang baik dan benar. Setelah
                   itu, dinas Lingkungan hidup sebagai pihak yang berwenang dan kompeten mengenai  IPL
                   memberikan rekomendasi terkait penyelesaian kasus tersebut.






                                                            97
   106   107   108   109   110   111   112   113   114   115   116