Page 29 - BAB IX - ELEKTROKIMIA DAN ELEKTROLISIS
P. 29

8.  Susunan logam X. Y. dan Z dalam deret Volta berdasarkan urutan sifat reduktor yang

                    makin kuat adalah....

                      a.  X -Y– Z
                      b.  Y-X-Z

                      c.  Z-Y-X

                      d.  X -Z –Y
                      e.  Y -Z– X


                9.  Logam-logam A, B, dan C masing-masing memiliki Eº = -0,5 V; +0,8 V ; dan -1,2 V.

                    Pernyataan yang benar adalah...

                    a.  A dapat mereduksi C. tetapi tidak dapat mereduksi B
                    b.  B dapat mereduksi C. tetapi tidak dapat mereduksi A

                    c.  C dapat mereduksi A, tetapi tidak dapat mereduksi B

                    d.  A dapat mereduksi B dan C
                    e.  C dapat mereduksi A dan B



               11. Proses perkaratan besi pada suhu kamar ditentukan oleh adanya…
                   a.  oksigen saja

                   b.  air dan nitrogen

                   c.  oksigen dan air
                   d.  air dan argon

                   e.  air saja


               12. Logam berikut yang dapat dipakai untuk melindungi besi dari korosi adalah

                   a.  timbal
                   b.  perak

                   c.  platina

                   d.  kobalt
                   e.  krom



               13. Dalam suatu sel volta terjadi reaksi:
                                          2+
                      Sn(s) + 2Ag (aq) → Sn (aq) + 2Ag(s)
                               2+
                        2+
                      E  Sn / Sn = -0,14 volt
                    0
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34