Page 8 - MODUL P5 YAYUK SUPARTINI
P. 8

KOMPETENSI INTI





                                                       AKTIVITAS 1


                                              MENGENAL PENCEMARAN
                                                      LINGKUNGAN



               Alokasi Waktu         : 2 JP (2 x 45 menit)

               Aktivitas  ke         : 1


               Alat dan Bahan        : Materi topik pencemaran lingkungan, LCD projector, video


               Peran Guru            : Fasilitator

               Persiapan


                   1.  Guru menyiapkan LCD proyektor untuk menayangkan materi

                   2.  Guru  menyiapkan  materi  yang  di  dalamnya  terdapat  permasalahan-permasalahan
                       lingkungan sekitar pemukiman  yang nantinya akan dianalisis oleh siswa.



               Pelaksanaan


                   1.  Guru dan siswa membuat kesepakatan dan aturan dalam kelas termasuk pembagian
                       kelompok belajar
                   2.  Guru mengaitkan materi pembelajaran yang akan disampaikan dengan fenomena alam
                       sekitar yang terjadi. Misal : aliran sungai di sekitar pemukiman yang tersumbat oleh
                       sampah-sampah dari pembuangan masyarakat.
                   3.  Guru mengajak siswa untuk mengeksplorasi isu melalu permasalahan yang diberikan
                       oleh guru lalu meminta siswa untuk mencari solusinya.

                   4.  Guru  menanyakan  kepada  siswa  tentang  jenis-jenis  pencemaran  lingkungan  beserta
                       faktor faktornya (pertanyaan pemantik) Misal : Analisislah penyebab dari pencemaran
                       lingkungan  yang  sering  terjadi  dan  diskusikan  dengan  kelompokmu  upaya  untuk
                       mengurangi serta mencegah pencemaran lingkungan, Sebutkan jenis jenis pencemaran
                       lingkungan, Faktor apa saja yang mempengaruhi pencemaran lingkungan tersebut.
                   5.  Guru  memberikan  tugas  proyek  dari  analisis  permasalahan  diatas  (Menyusun
                       perencanaan projek).
                   6.  Guru menjelaskan aturan tugas dan waktu pengumpulan (Menyusun Jadwal )




                                                            6
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13