Page 111 - Project Akhir Media Pendidikan
P. 111

/* Memasukkan nilai ke dalam elemen array*/
                         printf("Memasukkan nilai:\n");
                         for (j=0; j<MAX; j++) {
                           printf("A[%d] = ", j); scanf("%d", &A[j]);
                         }

                         /* Menampilkan nilai dari elemen array*/
                         printf("\nMenampilkan nilai:\n");
                         for (j=0; j<MAX; j++) {
                           printf("A[%d] = %d\n", j, A[j]);
                         }

                         return 0;
                      }


                      Contoh hasil yang akan diberikan dari program di atas adalah sebagai berikut.


                      Memasukkan nilai:
                      A[0] = 10
                      A[1] = 20
                      A[2] = 30
                      A[3] = 40
                      A[4] = 50

                      Menampilkan nilai:
                      A[0] = 10
                      A[1] = 20
                      A[2] = 30
                      A[3] = 40
                      A[4] = 50



                      6.3.  Mengapa Harus Menggunakan Array?


                      Untuk  mengetahui  mengapa  kita  harus  menggunakan  array,  asumsikan  bahwa  kita
                      mempunyai lima buah variabel x1, x2, x3, x4  dan x5  yang semuanya bertipe float.
                      Selanjutnya  kita  ingin  mengetahui  nilai  rata-rata  dari  variabel  tersebut.  Apabila  kita
                      tidak menggunakan array untuk kasus ini, maka kita tentu akan menuliskan program seperti
                      di bawah ini.


                      #include <stdio.h>

                      int main() {

                         /* Mendeklarasikan variabel x1, x2, x3, x4 dan x5 yang
                            semuanya bertipe float */
                         float x1, x2, x3, x4, x5;


                                                          107
   106   107   108   109   110   111   112   113   114   115   116