Page 89 - Project Akhir Media Pendidikan
P. 89
printf(“Statemen yang terdapat di luar blok pengulangan”);
}
Hasil yang akan diberikan dari program di atas adalah sebagai berikut.
Baris ke-1
Baris ke-2
Baris ke-3
Baris ke-4
Baris ke-5
Baris ke-6
Baris ke-7
Baris ke-8
Baris ke-9
Baris ke-10
Statemen yang terdapat di luar blok pengulangan
Pada program di atas terlihat jelas bahwa penggunaan statemen goto akan
menyebabkan eksekusi program akan langsung berpindah atau meloncat ke label yang
telah didefinisikan. Dalam hal ini, karena label didefinisikan di luar blok pengulangan
maka proses peloncatan tersebut secara otomatis akan menyebabkan terhentinya proses
pengulangan yang sedang berlangsung. Agar Anda lebih memahami penggunaan
statemen goto, perhatikan kembali contoh program di bawah ini. (catatan: nomor baris
yang terdapat di bagian kiri program hanya digunanan untuk mempermudah
pembacaan program)
#include <stdio.h>
printf(“Ini adalah baris sebelum statemen goto\n”);
9
printf(“Ini adalah baris setelah label LBL”);
}
85