Page 34 - GARIS WAKTU
P. 34

karena  lidah  menjilat.  Pengagummu  akan  pergi  setelah
             kau  tak  sesuai  lagi dengan  imajinasinya,  tapi  orang  yang
             menyayangimu  akan  tetap  tinggal  betapa  pun  buruknya
             dirimu.  Dan  diterima  apa  adanya  tanpa  harus  berpura-
             pura  menjadi  orang  lain,  itu  indah.



















                              Tidak  perlu  takut.
               Tunjukkan  saja  warna-warnimu  yang  sesungguhnya.
                      Bahkan  lukisan  terbaik  sedunia  pun
                     mempunyai  pembenci  dan pengkritik




















                                                                     27
   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39