Page 16 - E-Modul
P. 16

e-Modul Asam Basa  Berorientasi CEP





                                 Kegiatan Pembelajaran I



                                         Teori Asam Basa










             Tujuan Pembelajaran







            Setelah pembelajaran 1, ananda diharapkan dapat:


                1. Menjelaskan  konsep  asam  basa  menurut  para

                   ahli dengan bahasa sendiri

                2. Membandingkan  konsep  asam  basa  menurut


                   para ahli dan menyimpulkannya






                             Teori Asam Basa Arrhenius






                   Orientasi Masalah




                                         Masalah 1 - Asam Cuka





      Kalian pasti pernah memakan acar, rasanya yang asam dan

      segar enak dinikmati sebagai pendamping nasi. Acar sangat


      mudah dibuat sendiri di rumah. Ada beberapa jenis sayuran

      atau  buah-buahan  yang  dijadikan  acar,  seperti  timun,

      tomat, wortel, dst. Salah satu bahan pembuatan acar adalah


      cuka.



       09
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21