Page 5 - Buku Panduan COFRESH
P. 5
BAB I
BAB I
TENTANG SABUN
TENTANG SABUN
A. Pengenalan dan Sejarah Sabun
Menurut KBBI, sabun adalah Sabun terus berkembang dari abad
bahan yang dapat berbuih, digunakan ke abad. Pada abad ke-13, pembuatan
untuk mandi, mencuci pakaian, piring sabun mulai berkembang di Inggris.
dan sebagainya, biasanya berupa Sabun dikenakan pajak yang tinggi
campuran alkali, garam dan natrium. sehingga sabun menjadi barang mewah
Sabun, yang pada abad pertengahan yang hanya bisa digunakan oleh para
merupakan produk dari minyak/lemak bangsawan. Kemudian pada tahun 1853,
yang berbau tidak sedap, kini telah Gladstone menghapus pajak sabun
berkembang menjadi industri yang sehingga harga sabun menjadi lebih
sangat kompetitif dan berbasis sains. terjangkau masyarakat.
Catatan sejarah pertama kali Industri sabun komersil
tentang pembuatan sabun terdapat berkembang pesat pada abad ke-18. Ahli
dalam prasasti tanah liat Sumeria sekitar kimia Prancis yaitu Nicolas Leblanc
tahun 2000 SM. Sabun dibuat dengan menemukan proses untuk memproduksi
cara merebus campuran lemak dengan soda abu alkali dari natrium klorida.
dengan abu kayu. Sabun digunakan Penemuan pada tahun 1791 ini
untuk menghilangkan lemak dari wol merevolusi produksi sabun, karena
sebelum proses pewarnaan. memungkinkan pembuatan sabun dalam
Sejarah sabun di Mesir tercatat jumlah besar dengan biaya yang lebih
dalam Ebers Papyrus tahun 1550 SM. rendah. Sabun pun semakin mudah
Dalam catatan tersebut, disebutkan dibuat dan semakin terjangkau bagi
bahwa orang Mesir kuno mandi secara semua orang.
teratur dan menggunakan kombinasi Hingga saat ini, teknologi sabun
minyak hewan dengan abu. Pada abad telah berkembang pesat. Produsen telah
ke-7, seni pembuatan sabun dari minyak menyediakan beragam pilihan sabun bagi
zaitun berkembang di negara-negara konsumen. Sabun dengan jenis dan
Eropa seperti Italia, Spanyol dan bentuk yang bervariasi serta aroma yang
Prancis. beragam dapat diperoleh dengan mudah
di pasaran
COFRESH - Coffee Refreshing Paper Soap 04