Page 11 - E-Modul Interaktif Kimia Materi Bentuk molekul_Neat
P. 11
KIMIA
KEGIATAN BELAJAR 1
Teori Pasangan Elektron Kulit Valensi
(VSEPR)
Pendahuluan
Perhatikan video berikut dengan cermat!
Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=e99iaUKsucc&t=3s
Banyak reaksi kimia, terutama yang terjadi pada
makhluk hidup, bergantung pada kemampuan dua
senyawa untuk saling bersentuhan. Bentuk molekul
menentukan apakah molekul dapat cukup dekat untuk
bereaksi atau tidak. Untuk memahami model VSEPR,
perhatikan balon dengan ukuran yang sama diikat menjadi
Gambar 1. Balon
satu bersama-sama, seperti yang ditunjukkan pada dianalogikan sebagai
Gambar 1. Setiap balon mewakili orbital dan, oleh karena geometri molekul
itu, gaya tolak yang mencegah elektron lain memasuki ruang tersebut. Ketika setiap
set balon dihubungkan pada titik pusat yang mewakili atom pusat, balon secara
Daftar Isi
alami membentuk geometri molekul yang meminimalkan interaksi antar balon.
Bentuk Molekul 1